Foto Ilustrasi Pasangan Suami Istri.(newsIndonesia.id) |
Probolinggo,newsIndonesia.id- Selingkuh bisa diawali ketika engkau laki-laki memberikan perhatian pada wanita lain, Sepele banget kan. Tapi itu juga sudah termasuk perselingkuhan, apalagi jika sampai memberikan wanita lain harapan dan kesempatan itu juga termasuk perselingkuhan.
Ngomongnya cuma teman eeeh tapi chat dan histori panggilan nya dihapus, emang ada apaan ampe dihapus, ada rahasia gitu, kalau udah kayak gitu jangan pernah berdalih "aku cuma temenan saja sama dia".
Cuma teman kok histori chat sama panggilannya di hapus. Pasti ada apa apanya.
karena pada dasarnya, dari hal hal kecil yang dianggap sepele, kedepannya bisa jadi bumerang untuk rumah tanggamu.
Jika mau pasangan tidak selingkuh butuh usaha dari keduanya, suami iya, istri juga iya.
Ingatlah, banyak suami yang pada akhirnya kehilangan wanita yang begitu tulus dan setia kepadanya hanya karena penasaran dengan orang baru.
Jika itu yang terjadi maka selanjutnya, hanya tinggal meratapi penyesalan saja.
Jangan sampai kamu menyesal membuang berlian hanya untuk memungut batu kali.
(Yul)